Artikel Terkini
-
Peningkatan Kapasitas Posbindu dan Fasilitasi Posbindu di Lima Padukuhan, 1 November 2024
01 November 2024 15:09:24 WIB niaNgeposari, (1/11/2024), Pemerintah Kalurahan Ngeposari mengadakan kegiatan peningkatan kapasitas dan fasilitasi Posbindu di lima padukuhan. Acara ini dihadiri oleh Lurah Ngeposari, Aipda Suhartanto selaku Bhabinkamtibmas, serta Ibu Ita Suharyani Setiono, S.KM dari UPT Puskesmas Semanu 1 yang turut b... ..selengkapnya
-
Ngeposari Mengaji dan Besholawat
25 Oktober 2024 14:23:23 WIB niaNgeposari – Suasana religius dan penuh hikmah menyelimuti Kalurahan Ngeposari pada Rabu, 23 Oktober 2023, dalam acara sholawat bersama yang dihadiri oleh Gus H. Wahid Syarifudin Ahmad dan Kyai H. Arif Gunadi, S.Ag, M.PdI. Acara ini digelar sebagai bentuk tasyakuran oleh Ibu Wiwik Widiastuti, S... ..selengkapnya
-
Puskesmas Semanu I Gelar Musyawarah Masyarakat Desa (MMD)
25 Oktober 2024 14:00:31 WIB niaNgeposari – Dalam rangka meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat, Puskesmas Semanu I menggelar Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) dengan berbagai elemen masyarakat di Balai Kalurahan Ngeposari. Kegiatan ini bertujuan untuk mengevaluasi program kesehatan yang telah berjalan serta meru... ..selengkapnya
-
Studi Banding Pembuatan Bakpia Pemberdayaan Perempuan Desa Kebonsari
15 Oktober 2024 15:10:51 WIB niaDesa Kebonsari, Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan, terus mengupayakan pemberdayaan perempuan melalui berbagai program kreatif. Salah satu kegiatan terbaru yang dilakukan adalah studi banding pembuatan bakpia yang melibatkan kelompok perempuan desa. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keteram... ..selengkapnya
-
Dukung Germas, Pemerintah Kalurahan Ngeposari Gelar Senam Sehat di Embung Jlamprong
15 Oktober 2024 15:04:20 WIB niaDalam rangka mendukung Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas), Pemerintah Kalurahan Ngeposari menggelar kegiatan Senam Sehat yang bertempat di Embung Jlamprong. Acara ini diadakan sebagai upaya untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya hidup sehat melalui aktivitas fisik. Senam S... ..selengkapnya
-
Ngeposari Bersholawat : Gus Wahid dan K.H Arif Gunadi, S.Ag, M.PdI siap meriahkan Lapangan Appolo
15 Oktober 2024 14:58:50 WIB niaPemerintah Kalurahan Ngeposari akan menggelar acara *Ngeposari Bersholawat* yang akan berlangsung di LapanganAppolo, Gunungsari pada tanggal 23 Oktober 2024 dimulai ba'da maghrib. Acara ini akan diisi oleh Gus Wahid, yang akan memimpin sholawat bersama, serta menghadirkan pembicara K.H. Arif Gunadi,... ..selengkapnya
-
Sidang RKPKal TA 2025 bersama Bamuskal
15 Oktober 2024 14:52:46 WIB niaPemerintah Kalurahan bersama Badan Permusyawaratan Kalurahan (Bamuskal) telah melaksanakan sidang Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Tahun Anggaran 2025 pada Rabu, 9 Oktober 2024. Sidang ini bertujuan untuk membahas dan menetapkan rencana program kerja yang akan dijalankan pada tahun 2025, termasuk prio... ..selengkapnya
-
Penyaluran Beras Cadangan Pangan Pemerintah kepada 1.585 KPM di Ngeposari
09 Oktober 2024 15:07:44 WIB niaNgeposari, (8/10/2024) - Pemerintah melalui program Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) telah menyalurkan bantuan beras kepada 1.585 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kalurahan Ngeposari. Penyaluran ini merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam menjaga ketahanan pangan masyarakat, terutama bagi mer... ..selengkapnya
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kebakaran Dapur Akibat Tungku Menyala, KSB Sawega segera kirim logistik
- Ikuti Penilaian DMB, Kalurahan Ngeposari Tawarkan Konsep Kampung Honocoroko
- Anak-Anak SD Ngeposari Antusias Ikuti Gladi Kotor Karawitan Sambut Akreditasi Kalurahan Mandiri Buda
- Bhabinkamtibmas, Babinsa, dan Pamong Kalurahan Ngeposari Kawal Prosesi Vigili Paskah
- Kawal Prosesi Jumat Agung di Gereja Santo Petrus Kalangbangi Kulon
- Penerimaan BLT DD Bulan ke-4 Tahun 2025
- Kegiatan Bulan April 2025