Peraturan Kalurahan No 1 Tahun 2024 tentang Laporan Pertanggungjawaban APBKal Tahun Anggaran 2023
20 Februari 2024 09:23:01 WIB
Sebagai bentuk pemerintahan yang transparan dan akuntabel dengan ini Pemerintah Kalurahan Ngeposari menyampaikan publikasi terkait dengan Laporan Pertanggungjawaban APBKal Tahun Anggaran 2023.
Melalui tegaknya nilai-nilai integritas dalam pemerintahan, diharapkan dapat menghasilkan tata kelola pemerintahan yang baik sehingga pemenuhan kebutuhan masyarakat dapat tercapai dengan efektif dan efisien.
Pemerintah yang transparan menciptakan akses terbuka bagi publik untuk memperoleh informasi terkait kebijakan, anggaran, dan penggunaan sumber daya publik. Transparansi ini memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk melakukan pengawasan terhadap kegiatan pemerintahan sehingga terjadi kontrol sosial yang dapat mencegah praktik korupsi.
Dokumen Lampiran : Peraturan Kalurahan No 1 Tahun 2024 tentang Laporan Pertanggungjawaban APBKal Tahun Anggaran 2023
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pelatihan Membatik Ciprat di Kalurahan Ngeposari
- Silaturahmi dan Perkenalan Panewu Baru Kapanewon Semanu di Kalurahan Ngeposar
- Ratusan Umat Ikuti Misa Lansia di Gereja Santo Petrus Ngeposari
- Dinas Pariwisata Gelar Pembinaan Desa Wisata dan Ekonomi Kreatif di Kalurahan Ngeposari
- Sapi dan Kambing Padati Jalan Mojo–Semuluh Lor, Warga Ngeposari Gelar Kirab Rajakaya
- Kalurahan Ngeposari Wakili Kapanewon Semanu di Pameran FKY 2025
- RTLH Bergaya Arsitektur Keistimewaan Yogyakarta


















